Menyenangkan, Gampang, tapi Penting

Beberapa minggu lalu saya mengajak anggota Kelompok Mentoring Bisnis ( KMB) Great yang saya mentori untuk berkeliling kompleks dan masuk beberapa cluster di salah satu perumahan yang cukup mewah di Bekasi. Tujuan utama saya mengajak mereka adalah untuk melihat langsung dan mampu merasakan bagaimana jika mereka memiliki dan tinggal di…
Read More

How to Sell Your Ideas ?

Akhir-akhir ini kampanye calon presiden RI bertubi-tubi ramai terutama di media sosial, masing-masing pihak serta merta melontarkan bukti-bukti agar kandidatnya menjadi pliliah yang lain. Fenomena ini merupakan proses menjual ide kepada masyarakat agar memilih calon presiden pada pemilu mendatang. Di dalam perusahaan pun, seorang manager harus bisa menjual ide baik…
Read More

Ketika Karyawan Terbaik Resign untuk Berwirausaha

“Pak, Saya mau berhenti. Mau belajar buka usaha seperti Bapak,” kalimat tersebut meluncur dari mulut salah satu karyawan kafe kami tadi malam, saat saya akan meninggalkan Ranah Kopi. Sebagai orang yang sering menyemangati dan mengajak teman-teman untuk berwirausaha, juga sebagai anggota komunitas Tangan Di Atas (TDA) yang misinya adalah melahirkan…
Read More

Taman Kehidupan

Akibat terlalu lama tidak diurus, tempat itu dianggap tidak bertuan. Banyak orang menganggapnya sebagai lokasi pembuangan sampah. Awalnya dalam jumlah sedikit. Tapi karena tidak ada orang yang menjaga dan menegur kekeliruan itu, lama-lama hal itu dianggap lumrah. Bukan hanya sampah, banyak orang juga memanfaatkan lokasi itu sebagai tempat buang hajat…
Read More

Ternyata Bukan Uang, Lantas Apa Kata Jack Ma ?

Beberapa bulan lalu saya punya kisah yang kurang mengenakkan, yakni ketika dengan nada kesal saya menelpon seseorang (kita sebut si A), untuk membatalkan kontrak pemakaian jasa dari usaha dia padahal nilainya lumayan besar. Saya juga membatalkan sebuah rencana kerjasama dengannya yang sudah saya anggap sebagai teman, karena setelah berinteraksi beberapa…
Read More

Meningkatkan Penjualan dengan Jurus SPIN Selling

Jarang sekali ditemui ketika seseorang lulus dari sekolah atau perguruan tinggi ketika ditanya cita-citanya menjadi apa, secara spontan menjawab “menjadi seorang salesman” Profesi seorang sales seolah menjadi “blacklist” karena kenyataan dilapangan banyak sales yang menjual produknya dengan sistem “door to door”, sehingga seolah menjadi sebuah paradigma jika menjadi seorang sales…
Read More

Filosofi Masker Udara

”……. apabila tekanan udara di dalam kabin berkurang secara tiba-tiba, masker oksigen akan keluar secara otomatis dari tempatnya sehingga terjangkau. Tetaplah duduk dan kenakan sabuk pengaman. Tarik masker ke arah anda untuk mengalirkan oksigen. Pasang masker menutupi mulut dan hidung, kalungkan talinya di kepala dan bernafaslah seperti biasa. Bagi anda…
Read More

Surga itu Dekat, di Rumahmu

Itulah yang dikatakan Ahmad Al Habsyi, ustadz yang juga seorang pengusaha di sesi penutupan Pesta Wirausaha (PW2014) yang diadakan oleh Komunitas TDA (Tangan Di Atas). Beda dari pembicara lain, Ustadz Al Habsyi menutup rangkaian acara seminar dan pameran tiga hari PW2014 itu dengan indah dan menyentuh. Sesuai dengan buku yang…
Read More

Emas di Tempat Sampah

Setelah mengisi materi di panggung Pesta Wirausaha di Sasana Kriya beberapa waktu lalu, seorang ibu mendatangi saya, dan mengajak diskusi cukup lama tentang beberapa tantangan yang di hadapinya dalam mengelola bisnis. Padahal ibu ini telah memiliki bisnis yang luar biasa, dengan 60 an karyawan dan 16 buah toko untuk produk…
Read More

Setiap Tahap Beda Tantangannya

Never Ending Improvement, itulah gambaran membangun bisnis mulai dari skala kecil sampai tumbuh berkembang dan berkelanjutan. Untuk memulai bisnis apalagi dengan riesiko kecil, tantangan di fase ini adalah keberanian, tetapi jika sudah melibatkan modal yang cukup besar haruslah dengan perencanaan dan proyeksi arus kas yang presisi, karena dampak dari kegagalan…
Read More